Month: June 2021

Persiapan Todak Melawan Bigetron Alpha di Lower Bracket MSC 2021

June 11, 2021

Tim asal Malaysia, Todak akan melawan wakil Indonesia yaitu Bigetron Alpha di babak lower bracket ronde pertama MSC 2021, yang mana jika salah satu tim kalah akan langsung gugur. Todak merupakan runner up Mobile Legends Professional League (MPL) Malaysia Season 7 dan Bigetron Alpha juga merupakan runner up MPL Indonesia Season 7. Keduanya akan saling […]

Read More

Kyy Jelaskan Kenapa Pindah Role di MSC 2021

June 10, 2021

Bigetron Alpha mencoba banyak hal baru di turnamen MSC 2021, salah satunya adalah perpindahan role Kyy yang sebelumnya support menjadi offlaner. Kyy seperti yang kita tahu biasanya bermain role support atau tank ketika Mobile Legends Professional League (MPL) Indonesia Season 7. Tapi di Mobile Legends Southeast Asia Championship (MSC) 2021 pada babak grup kemarin, dia […]

Read More

Dapat Hinaan di MSC 2021, Ini Tanggapan Para Pemain Bigetron

June 10, 2021

Bigetron Alpha sebagai salah satu wakil Indonesia di MSC 2021 banyak mendapatkan hinaan ketika babak grup dan ini lah tanggapan para pemain Bigetron terkait hinaan yang diterima mereka. Bigetron Alpha berhasil lolos ke babak playoffs Mobile Legends Southeast Asia Championship (MSC) 2021 melalui lower bracket setelah memenangkan pertandingan melawan RSG SG dengan skor 2-0. Tapi […]

Read More

Head Esports Bigetron Isyaratkan Ada Pemain Baru, Siapa?

June 10, 2021

Setelah bulan lalu Bigetron Esports melepas 2 pemain divisi VALORANT mereka, kini mereka sedang melakukan persiapan untuk pemain baru mereka. Bigetron melepas 2 pemain yang cukup penting bagi divisi VALORANT mereka yaitu XO yang biasa bermain sebagai sentinel sekaligus IGL dan Fatpenguin yang biasa menjadi smoker di Astro. Kedua pemain ini dilepas oleh Bigetron Astro […]

Read More

EVOS Luminaire Diserang Komunitas Mobile Legends Malaysia!

June 10, 2021

Baru-baru ini EVOS Luminaire telah diserang habis-habisan oleh fans Mobile Legends dari Malaysia. Pasalnya Luminaire dinilai kelewatan saat live streaming. Beberapa streamer Mobile Legends Indonesia ikut melakukan restream pertandingan Mobile Legends Southeast Asia Championship (MSC) 2021. Pada saat itu sedang ada pertandingan antara IDNS melawan RSG MY. Luminaire, Donkey, dan beberapa streamer lain pun ikut […]

Read More

Perbedaan Aldous Blacklist dengan RSG SG di MSC 2021 Menurut Rippo

June 10, 2021

Pemain Bigetron Alpha, Rippo memberikan komentarnya terkait perbedaan Aldous yang digunakan Blacklist International dan RSG SG di MSC 2021. Setelah absen di fase grup tahap pertama, Rippo akhirnya kembali memperkuat BTR di fase grup tahap kedua. Kehadirannya jadi penyelamat BTR dari tersingkir dari Mobile Legends Southeast Asia Championship (MSC) 2021. Tidak hanya memainkan Rippo, Renbo […]

Read More

Donkey Dihujat Komunitas Mobile Legends Malaysia, Kenapa?

June 10, 2021

Mantan pemain profesional Mobile Legends dari EVOS Legends, Donkey belakangan ini dihujat oleh komunitas Malaysia, kira-kira kenapa sampai dihujat? Donkey sendiri bersama para streamer Mobile Legends cukup aktif melakukan restream turnamen Mobile Legends Southeast Asia Championship (MSC) 2021. Tapi beberapa hari lalu mantan punggawa EVOS Legends tersebut terlihat banyak menerima hujatan dari komunitas Mobile Legends […]

Read More

Bocoran Rilis Agent 16 VALORANT, Grenadier

June 10, 2021

Ada bocoran informasi mengenai kapan Agent 16 VALORANT yang mempunyai codename ‘Grenadier’ ini akan hadir di VALORANT. Baru-baru ini muncul sesuatu yang aneh di map Breeze yaitu sebuah pisau yang menancap di kotak yang ada di site bomb, yang bisa dilihat di game VALORANT. Penemuan ini ditemukan oleh akun twitter Cynprel yang sering mengungkapkan soal […]

Read More

Tim Idaman SEA Games 2021 Menurut Ryzen, Microboy Jadi IGL

June 10, 2021

Ajang SEA Games 2021 semakin dekat. Inilah tim idaman SEA Games 2021 menurut Ryzen, yang uniknya Microboy ditunjuk sebagai IGL. Berbicara soal SEA Games 2021 memang sangat menarik apalagi masuknya esports sebagai salah satu cabang yang dipertandingkan. PUBG Mobile merupakan salah satu mobile game yang pasti akan dipertandingkan dalam ajang olahraga tertinggi di Asia Tenggara […]

Read More

Bicara Performa Aerowolf Limax Menurun, Ini Pendapat Hzlnuts

June 10, 2021

Performa Aerowolf Limax dapat dikatakan menurun pada PMPL ID Season 3 lalu, merespon hal tersebut inilah pendapat salah satu pemainnya, Hzlnuts. Tim runner up PUBG Mobile Pro League (PMPL) SEA Season 2 dan Grand Finalist PMGC Season 0 ini tampaknya mengalami penurunan performa. Aerowolf Limax sebenarnya hampir saja tidak lolos final PMPL ID Season 3 […]

Read More