Month: November 2021

Awal Mula Whitemon Bisa Bergabung Dengan T1

November 1, 2021

Salah satu pemain Indonesia, Whitemon, yang baru saja berhasil bermain di The International (TI10), menceritakan bagaimana ia bisa bergabung ke tim T1. Dua pemain asal Indonesia yang baru saja memperkenalkan scene Tanah Air di turnamen internasional terbesar Dota 2, Xepher dan Whitemon, sudah berhasil memberikan hasil yang terbaik. Berada di posisi 7-8, T1 berhasil memberikan […]

Read More

Komentar uHigh Soal Performa TonyK di PMPL SEA Season 4

November 1, 2021

Ketika ditanya oleh para penggemar, uHigh memberikan komentar terkait performa TonyK bersama Faze Clan di PMPL SEA Season 4. Performa wonderkid asal Thailand itu memang tampak sangat konsisten sejauh ini bersama FaZe Clan. Bahkan dirinya juga mampu mengantarkan timnya tersebut untuk meraih gelar juara liga PMPL SEA Season 4 sekaligus tiket menuju PMGC musim ini. […]

Read More

FaZe Clan Juara Liga PMPL SEA Season 4

November 1, 2021

PUBG Mobile Professsional League (PMPL) SEA Season 4 telah memasuki super weekend 3 day 3, secara mengejutkan FaZe Clan berhasil menjadi juara liga dan mendapatkan tiket PMGC 2021. Babak super weekend PMPL SEA Season 4 telah berakhir. Sayangnya EVOS Reborn tidak dapat keluar sebagai juara liga. Akan tetapi setidaknya masih ada 4 tim perwakilan Indonesia […]

Read More

Bukan Cloud9, AE Celeste Jadi Tim Ladies VALORANT Terbaik 2021!

November 1, 2021

Salah satu tim profesional VALORANT asal Indonesia, AE Celeste berhasil menjadi tim ladies terbaik di dunia mengalahkan Cloud9 di akhir 2021 ini. Baru-baru ini vlr.gg ada sebuah perhitungan point keseluruhan tim ladies yang mengikuti VCT Game Changer, mulai dari point setiap pertandingan hingga setiap turnamen yang diikuti tim tersebut. BACA JUGA: 5 Prediksi Juara VALORANT Champions […]

Read More

Alter Ego Celeste Juara VCT Game Changer SEA FSL Elite 2021

November 1, 2021

Akhirnya turnamen VCT Game Changer SEA FSL Elite 2021 telah usai, di mana tim Indonesia yaitu Alter Ego Celeste keluar sebagai juara. Hari keempat merupakan hari terakhir untuk turnamen VCT Champions Tour 2021 APAC LCQ, setelah banyaknya tim yang dikalahkan dan gugur di turnamen ini. Pertandingan yang sangat menegangkan antara Alter Ego Celeste melawan Mad […]

Read More