Download Mini Militia FF 2D Mod APK, Main Free Fire dengan Size Lebih Kecil?

Download Mini Militia FF 2D Mod APK, Main Free Fire dengan Size Lebih Kecil?

Free Fire (FF) hadir sebagai mobile games yang menjadi jawaban bagi para pemain yang hendak bermain game dengan size yang tidak terlalu besar.

Setelah pembaruan update patch beberapa musim yang lalu pun, bahkan Free Fire telah menurunkan versi game yang lebih ramah untuk didownload dengan Smartphone berspesifikasi rendah.

Meski begitu, sepertinya ini belum berlaku bagi pemain yang masih belum memiliki HP dengan kapasitas yang lebih memadai, sehingga tak heran para pemain ini mencari alternatif lain agar bisa memainkan game kesayangan mereka.

Beberapa waktu belakangan ini, banyak pemain yang beramai-ramai mencari sebuah aplikasi modifikasi yang serupa dengan Free Fire.

Yap, beberapa dari mereka mencari cara download Mini Militia FF 2D yang merupakan Mod APK, berikut ulasannya!

Baca Juga: Top Up Diamond FF Termurah, 300 Diamond Dapat x10 Incubator Voucher Gratis!

Download Mini Militia FF 2D Mod APK

Mini Militia FF 2DMini Militia FF 2DMini Militia FF 2D
YouTube MC 113

Mini militia ini sebenarnya adalah sebuah aplikasi yang bukan resmi dari Garena Free Fire. Aplikasi ini diciptakan dengan format 2D, di mana hanya ada dua bidang yang akan pemain lihat dalam layar saat memainkan game ini.

Meski memiliki gameplay yang cukup serupa dengan Free Fire, namun pemain akan mendapatkan pengalaman bermain yang sangat berbeda dalam game ini.

Amankah memainkannya?

Memang tidak ada larangan khusus secara resmi dari Garena untuk memainkan jenis Mod APK seperti ini. Hanya saja, pemain yang mendownload game tersebut tidak dapat menemukannya di Play Store maupun App Store.

Sehingga, dapat disimpulkan game ini tidaklah dibuat oleh developer game resmi, seperti halnya Free Fire yang didevelope oleh Garena.

Maka dari itu, bagi kamu yang mendownload game tersebut, maka tidak dapat dijamin dan dipastikan keamanannya. Ancaman dari hacker untuk membobol perangkat kamu bisa saja terjadi karena APK tersebut tidak memiliki sistem keamanan yang terjamin.

Selain itu, kamu juga tidak akan dapat bermain Free Fire original atau versi MAX yang asli, dan kemungkinan besar tidak bisa bermain bersama teman atau bertemu dengan pemain yang bermain melalui aplikasi Free Fire resmi Garena.

Baca Juga: Kapan Map Baru NexTerra FF Bakal Rilis di Server Indonesia, Cek Infonya di Sini!

Itulah sedikit informasi yang bisa kamu dapatkan tentang sebuah aplikasi modifikasi yang serupa dengan Free Fire. Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.