Masih Tak Terpatahkan, BTR Era jadi Juara WSL Season 6!

Masih Tak Terpatahkan, BTR Era jadi Juara WSL Season 6!

Grand Final tersaji antara BTR dan GPX, laga berjalan seru terutama pada game kedua di mana GPX sempat dapatkan momen namun kekompakan dari BTR Era membuat mereka bisa kembali ke jalur juara dan berhasil mendapatkan kemenangan.

Keseruan tak sampai di situ saja karena pada game ketiga beberapa kali momen Chincaw dengan Brody mampu patahkan serangan dari BTR Era namun ternyata itu tak cukup karena pada game tersebut BTR masih sangat kuat dan bisa menyelesaikan.

BACA JUGA: Benarkah GPX Rinazmi Gabung ke RRQ? Ini Jawabannya RRQ AP!


Diamond MLBB Murah


Akhirnya pada game penentuan BTR mampu tumbang perlawanan dari GPX dan menangi WSL Season 6 dan masih pertahanankan winstreak mereka dan dapatkan piala ke-20 mereka.

Roster yang Sama

BTR Era

Tak banyak perubahan dari kubu BTR, mereka masih sama meskipun sempat ada perubahan di explaner yang sebelumnya diisi oleh Valanyr yang kini merapat ke MBR Delphyne. Posisinya digantikan oleh Fumi Eko yang sebelumnya bermain untuk GPX Basreng.

Mereka masih bisa winstreak meskipun sempat berganti pemain dan masih percaya dengan deretan roster yang sama yaitu Vival, Chel, Cinny dan Vivian.

Untuk BTR Era selamat ya sudah berhasil menjadi juara di WSL Season 6 dan melanjutkan winstreak mereka.

Kedepannya akan ada Sea Games 2023 di mana ada MLBB Women untuk pertama kalinya, meskipun ada pelatnas kami cukup yakin dengan performa kelima roster BTR Era yang ada dan bisa meraih hasil positif pada Sea Games 2023 nanti.

BACA JUGA: WSL Season 6: Hasil dan Jadwal Playoff Lengkap!

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.