Bracket, Jadwal dan Hasil Playoff MDL ID Season 7

Bracket dan jadwal playoff MDL ID Season 7, yang perlu kalian catat.

Playoff MDL ID Season 7 belum diketahui apakah akan dijalankan secara offline atau online, dan dengan berakhirnya regular season MDL ID Season 7 beberapa tim akan masuk ke playoff.

Playoff MDL ID Seaon 7 ini akan menarik dikarenakan saat ini menggunakan global ban pick, semua pemain akan menggunakan 5 hero berbeda.

BACA JUGA: Rekomendasi 4 Hero Roamer Solo Rank Terbaik di Season 28 MLBB!

Photo via Youtube Mobile Legends: Bang Bang Official

Jadwal Playoff MDL ID Season 7

Quarterfinals

Kamis, 13 April 2023

Tim Jam Hasil
Bigetron Beta vs ONIC Prodigy TBD
EVOS Icon vs RRQ Sena TBD

Jumat, 14 April 2023

Tim Jam Hasil
DEWA United vs Pendekar Esports TBD
A8 Pabz vs OPI Pegasus TBD

Semifinals

Sabtu, 15 April 2023

Tim Jam Hasil
TBD TBD
TBD TBD

Grand Final

Tim Jam Hasil
Winner of SF 1 vs Winner of SF 2 TBD

Playoff MDL ID Season 7 akan berlangsung selama 4 hari mulai dari tanggal 13 April – 15 April 2023, dimana hari pertama akan dibuka oleh match Bigetron Beta vs ONIC Prodigy. Kedua tim tersebut merupakan tim kuat yang tetap berada di puncak walau mereka berdua saling menyusul.

Keseluruhan match akan berlangsung secara format Best of 5 (BO5) sedangkan untuk musim lalu dengan format Best of 3 (BO3).

BACA JUGA: 3 Hero OP Mobile Legends Dengan Mekanik Paling Sulit

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.