Zeys Menyesal Tidak Beli Sasa Sebelum MPL ID Season 8

EVOS Zeys mengatakan bahwa dirinya akan mengincar Sasa sebelum diambil Team SMG di MPL ID Season 8, jika mengetahui META sekarang adalah marksman.

Update patch yang diberikan kepada para pemain di pertengahan MPL ID season 8 kemarin, tentu membuat perubahan strategi bagi beberapa tim untuk bisa lolos ke babak playoffs.

Perubahan META pun juga terjadi membuat beberapa tim yang sedang under perform pun bisa kembali meningkatkan performa mereka. Pada META yang baru tersebut terlihat hero marksman kembali digunakan dalam pertarungan.

BACA JUGA: 4 Tim yang Selalu Lolos M World Championship, Siapa Saja?

Zeys Menyesal Tidak Incar Sasa Sebelum MPL ID Season 8

Sayangnya tidak semua bisa menebak META apa yang akan hadir ke dalam game sebelum update patch terjadi. Tim yang terlihat sangat meningkat setelah update patch adalah Bigetron Alpha.

EVOS Legends pun terlihat tidak mendapatkan banyak masalah dari perubahan META tersebut, melihat Rekt yang sempat bermain sebagai goldlaner menggunakan marksman tampak sangat maksimal.

Hanya saja sang pelatih Zeys mengatakan dalam live streaming nya bahwa ia sangat menyesal tidak mengambil Sasa yang pada saat itu akan minggat dari ONIC Esports.

Kalau aku tahu META akan pindah ke MM, aku juga akan langsung ambil Sasa sih. SMG pun juga enggak tahu perubahan META kan, terus ambil Sasa, timingnya pas banget sih,” ujar Zeys.

BACA JUGA: Pendapat KB & Ranger Emas Melihat El Clasico di Awal MPLI 2021

<img data-attachment-id="125176" data-permalink="https://www.revivaltv.id/sasa-pemain-pertama-2-gelar-mpl-2-negara/3-168/" data-orig-file="https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-6.jpg" data-orig-size="1280,720" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"0"}" data-image-title="Sasa Team SMG" data-image-description="

Sasa Team SMG

” data-image-caption data-medium-file=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-2.jpg” data-large-file=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8.jpg” loading=”lazy” src=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8.jpg” alt=”Sasa Team SMG” class=”wp-image-125176″ width=”787″ height=”443″ srcset=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8.jpg 1024w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-2.jpg 300w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-3.jpg 768w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-4.jpg 750w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-5.jpg 1140w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-6.jpg 1280w” sizes=”(max-width: 787px) 100vw, 787px”>

Sasa pun pada akhirnya diambil oleh Team SMG yang dilatih oleh James, mantan pelatih dari RRQ Hoshi, membuat tim tersebut menjuarai MPL MY Season 8 dengan mudah.

Melihat latar belakang Sasa yang merupakan pengguna marksman yang handal saat bermain untuk ONIC Esports di Indonesia, tentu tidak diragukan lagi kehebatannya dalam bermain untuk Team SMG di META sekarang.

Sayangnya Zeys tidak dapat memprediksi kehadiran META pada season ini, sehingga Sasa pun tidak jadi diincar oleh sang pelatih EVOS Legends tersebut. Menarik sekali jika melihat Sasa bermain untuk EVOS Legends ya sobat RevivaL.

BACA JUGA: Para Pemain Bintang yang Absen di MPLI 2021

Alasan Meta 2 Retribution EVOS Gagal

<img data-attachment-id="126159" data-permalink="https://www.revivaltv.id/hal-unik-mpl-indonesia-season-8/3-205/" data-orig-file="https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-11.jpg" data-orig-size="1280,720" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"0"}" data-image-title="META 2 Retribution" data-image-description="

META 2 Retribution ONIC Esports

” data-image-caption data-medium-file=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-7.jpg” data-large-file=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-1.jpg” loading=”lazy” src=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-1.jpg” alt=”META 2 Retribution ONIC Esports” class=”wp-image-126159″ width=”-223″ height=”-125″ srcset=”https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-1.jpg 1024w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-7.jpg 300w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-8.jpg 768w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-9.jpg 750w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-10.jpg 1140w, https://7meteresport.com/wp-content/uploads/2021/11/zeys-menyesal-tidak-beli-sasa-sebelum-mpl-id-season-8-11.jpg 1280w” sizes=”(max-width: 1024px) 100vw, 1024px”>

Dalam live streaming tersebut, Zeys juga mengatakan alasan kenapa META 2 retribution yang mereka gunakan saat melawan ONIC Esports di playoffs MPL Season 8 bisa gagal sepenuhnya.

Seluruh rencana yang ingin mereka lakukan pun harus tertunda dengan pause yang dilakukan oleh EVOS, ketika Rekt mengalami kendala lag saat melawan ONIC Esports.

Saat pause itulah, Zeys merasa bahwa ONIC Esports memiliki cukup waktu untuk memikirkan strategi counter META tersebut, yang pada akhirnya mereka tidak dapat menembus jungle ONIC dengan mudah.

Kita lawan itu parah sih, enggak bisa masuk. Kan kita pause lama kan, si Gustian (Rekt) lagi lag, itu jadi kasih ONIC waktu mikir gimana-gimana,” ujar Zeys.

BACA JUGA: Alasan RRQ Xin Tidak Ikut Turnamen MPLI 2021

Ikuti lini masa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.

Editor: Rafdi Muhammad